Kalender Sederhana
#1
Siang kawan-kawan IBT, pada kesempatan ini aku ingin membagikan sebuah script sederhana (maklum aku baru belajar). script ini kubuat untuk melengkapi threadku sebelumnya tentang kalender.
Berikut scriptnya

1. Buka teks editor, misalnya gedit/nano
2. Copy lalu paste script berikut


# Skrip untuk melihat kalender.
# Script use cal.
# Kalender,sh by Bactrack Dragon IBT

echo
echo -n -e '\E[37;44m'"Terima Kasih untuk kawan-kawan IBT"; tput sgr0
echo
echo

cal
echo
echo Keterangan:
echo Kalender Tahunan: Ketik Tahun [2010, 2011, 2012]
echo Kelender Bulanan: Ketik Bulan di ikuti tahun [ 12 2012, juni 2012, august 2011]
echo
echo -n -e '\E[37;44m'"Masukkan pilihannmu disini: "; tput sgr0
read INT
cal $INT
echo

echo -n -e '\E[37;44m'"Masukkan pilihannmu disini: "; tput sgr0
read INT
cal $INT
echo

echo -n -e '\E[37;44m'"Masukkan pilihannmu disini: "; tput sgr0
read INT
cal $INT

3. Save dengan nama kalender.sh

4. Sekarang buka terminal lalu ketikkan perintah berikut untuk menjadikannya executing file
# chmod 777 kalender.sh

5. Ketik perintah berikut untuk membuat shortcut perintah
# alias kalender=/root/kalender.sh

6. Sekarang waktunya menguji script ini, ketik "kalender" pada terminal.

Semoga bermanfaat.
Backtrack
Kisah tentang kita dan Linux


Messages In This Thread
Kalender Sederhana - by Backtrack Dragon - 04-29-2012, 04:12 PM
RE: Kalender Sederhana - by Junior Riau - 04-29-2012, 04:22 PM
RE: Kalender Sederhana - by Backtrack Dragon - 04-29-2012, 04:28 PM
RE: Kalender Sederhana - by zee eichel - 04-29-2012, 04:41 PM
RE: Kalender Sederhana - by Backtrack Dragon - 04-29-2012, 05:11 PM




Users browsing this thread: 1 Guest(s)